Kubus dan balok

Posted: 13 November 2014 in kubus dan balok
Tag:

1. kubus

Unsur Unsur Kubus :

  1. Punya 6 sisi kongruen
  2. 8 titik sudut
  3. 12 diagonal sisi
  4. 12 rusuk
  5. 4 diagonal ruang
  6. 6 bidang diagonal

Luas Permukaan Kubus : 6s²
Volume Kubus : s³
Diagonal sisi Kubus : s√2
Diagonal Ruang Kubus : s3
Panjang Kerangka Kubus : 12s
Luas Bidang diagonal : s²√2

Cara Mencari volume dan luas kubus jika diketahui :

1. Diagonal Ruangnya : 
Volume : (d/3)^3
Luas :  6(d/3)²

2. Diagonal sisi :
Volume :  (d/2)^3
Luas :  6(d/2)²

Cara Menamai Kubus :

Cara menamai kubus ialah sisialas.sisitutup.
Contohnya kubus diatas dinamakan ABCD.DCGH

Jari-Jari Kubus

2. balok

Unsur-unsur Balok :

  1. Ada 3 pasang sisi yang kongruen
  2. 8 titik sudut
  3. 12 rusuk
  4. 4 diagonal ruang
  5. 4 diagonal sisi
  6. 6 bidang diagonal

Luas Permukaan balok : L = 2(p.l+p.t+l.t)
Volume Balok : p.l.t
Diagonal ruang balok :  √(p²+l²+t²)
Diagonal sisi balok : √(p²+l²) atau   (l²+t²) atau   (p²+t²) >> tergantung diagonal yang dicari
Panjang Kerangka Balok : 4(p+l+t)

Jari Jari Balok :

Cara menamai balok sama dengan cara menamai kubus.

Tinggalkan komentar